Sabtu, 14 April 2012

Fungsi Alexa Rank

AlexaRank
Alexa adalah satuan nilai peringkat yang menentukan peringkat blog kita dari blog lainnya, Penilaian ini ditentukan berdasarkan jumlah pengunjung blog. Penilaian juga dimulai dari angka yang besar menuju angka yang kecil. Jadi misalkan pada saat awal kita ngeblog, dimulai dari AlexaRank 20.000.000, dan setelah mendapatkan trafik pengunjung, maka angkanya akan mengecil misalkan 1.000.000. Jadi blog yang mempunyai AlexaRank 100.000 lebih banyak mendapatkan pengunjung daripada blog yang mempunyai AlexaRank 200.000.